LIVE TV
JN Menang Telak, Nahkodai Yayasan Budhi Luhur Kuala Tungkal PT LPPPI Sukses Hidupkan Kawasan Hijau, Panen Semangka “Montok” Bersama Petani Binaan Sijago Merah Ngamuk Lagi Tengah Malam di Pemukiman Warga, Belasan Bangunan Ludes Pelantikan Panwascam Tanjab Barat Berlangsung Khidmat, Ketua Bawaslu : Hari Ini Istimewa Miris, 31 Kali Kebakaran Januari Hingga Oktober 2022 di Tanjabbar

Home / POLITIK

Jumat, 27 September 2024 - 10:12 WIB

Kapolres Tanjabbar Ngopi Bareng Awak Media Suarakan Pilkada Damai

DEWARTA.COM – Sebagai pilar keempat Demokrasi, kepolisian resort (Polres) Tanjab Barat ajak awak media wujudkan Pilkada damai, sejuk dan aman, Kapolres Tanjab Barat gelar silaturahmi bersama insan pers Tanjab Barat di Warkop Kokim, Kualatungkal, Tanjab Barat, Jumat (27/9/24).

Kapolres Tanjab Barat, AKBP Agung Basuki, S.IK, MM, didampingi jajarannya ngopi bareng awak media. Pada kesempatan tersebut, Kapolres Agung Basuki mengajak seluruh insan pers yang bekerja di kabupaten Tanjab Barat untuk turut andil dalam menciptakan suasana aman dan damai pada pesta demokrasi pilkada.

Baca Juga  Luncurkan 10 Program Unggulan, Ada Memo Bagi Putra Putri Daerah dari UAS-Hairan

“Suhu politik mulai meningkat, tapi sejauh ini kondisi Tanjab Barat masih aman dan kondusif,” kata kapolres Agung Basuki.

“Mari kita ciptakan kondisi aman, nyaman sehingga aspirasi masyarakat bisa tersalurkan dengan baik,” ajak Kapolres.

Dia juga meyakini bahwa kontribusi media dalam menerbitkan berita-berita positif dapat mengedukasi masyarakat dan memberikan nuansa damai dan kesejukan.

Baca Juga  Daftar Bacaleg ke KPU, Optimis Raih 7 Kursi, Gerindra Bidik Dapil Kosong

“Kita yakin dengan kerja sama semua pihak termasuk insan pers di Tanjab Barat akan dapat menjaga dan menciptakan suasana aman, damai dan sejuk di pilkada nanti,” tandas Kapolres. (eng)

Share :

Baca Juga

BUDAYA

Warga Malam Ini Serbu dan “Kepung” Warkop H Mael, Duduk Ngopi Bareng Cabup UAS

DAERAH JAMBI

Lama Terisolir, Warga Seberang Kota Percaya UAS Cendikiawan yang Mampu Bawa Perubahan, Kami Pilih UAS

BUDAYA

Sembelih Kambing, Kedatangan UAS Disambut Rasa Terharu Warga

DAERAH JAMBI

Daftar Pakai Becak, Berkas Bacaleg DPC PKB Tanjabbar Lengkap, Zaki : Target Kita 7 Kursi

DAERAH JAMBI

Tepis Isu Tak Sedap, Pimpinan Ponpes Albaqiyatush Shalihat KH Abdul Hakim Turun Gunung

DAERAH JAMBI

Bersyukur Nomor Urut 2, UAS-Hairan : Ini Simbol Bergabungnya Ulama dan Umaro Membangun Tanjabbar

DAERAH JAMBI

Pengamat Politik Jambi As’ad Isma Nilai Mundur dari Kursi Legislatif dan Maju Pilkada Pilihan Politik Cerdas

DAERAH JAMBI

Warga Muara Papalik Sambut UAS – Hairan dengan Lantunan Merdu Surat Muhammad