LIVE TV
JN Menang Telak, Nahkodai Yayasan Budhi Luhur Kuala Tungkal PT LPPPI Sukses Hidupkan Kawasan Hijau, Panen Semangka “Montok” Bersama Petani Binaan Sijago Merah Ngamuk Lagi Tengah Malam di Pemukiman Warga, Belasan Bangunan Ludes Pelantikan Panwascam Tanjab Barat Berlangsung Khidmat, Ketua Bawaslu : Hari Ini Istimewa Miris, 31 Kali Kebakaran Januari Hingga Oktober 2022 di Tanjabbar

Home / DAERAH JAMBI / POLITIK

Jumat, 23 Oktober 2020 - 06:18 WIB

Bawaslu Segera Panggil Hendra Koto, Usut Dugaan Bagi-bagi Beras di Posko Pemenangan

DEWARTA.COM – Bawaslu Tanjabbar tegaskan segera lakukan pemanggilan terhadap terduga pelaku bagi-bagi beras di salah satu posko tim pemenangan.


Komisioner Bawaslu Tanjab Barat, M Yasin mengatakan bahwa Bawaslu masih harus memastikan dulu apakah memang benar isi dalam kantong plastik itu adalah beras.


Pemanggilan Hendra Koto ini menjadi sangat penting, menyusul informasi awal yang diperoleh dari salah satu tim paslon nomor urut 3 Muklis – Supardi (BEDA) yang memberi informasi bahwa telah terjadi dugaan pelanggaran pilkada berupa upaya memberikan materi supaya mau memilih paslon nomor urut 1 Mulyani – Amin (MULIA).

Baca Juga  Sebar 20 Ribu Relawan Anshar di 7 Kecamatan, Antisipasi Pelanggaran Pilkada


“Benar, si pemberi Hendra Koto dan si penerima harus kita ambil keterangannya, karena kalau hanya dari berita media tidak bisa dijadikan dasar acuan,” kata Komisioner Bawaslu Divisi Penanganan Pelanggaran Pemilu, M Yasin, Kamis (22/10/20).

Baca Juga  Proyek Normalisasi Gunung Mas Lubuk Terentang Longsor, PUPR Diminta Jangan Tutup Mata

 
“Jadi kita harus pastikan apa memang benar isi kantong plastik itu beras apa bukan. Karena kalau hanya dari berita tidak bisa dipakai jadi acuan,” tandas Yasin.


Seperti diketahui, sebelumnya di sejumlah media siber diberitakan bahwa dilakukan bag-bagi beras mengatas-namakan paslon nomor urut 1 Mulyani – Amin (MULIA).
Sementara Hendra Koto sendiri hingga berita ini dinaikkan belum dapat dimintai keterangannya. (sya)

Share :

Baca Juga

DAERAH JAMBI

Kapolda Jambi Rusdi Hartono Resmikan Bedah Rumah di Tanjab Barat, Warga Penerima Terharu

DAERAH JAMBI

Hattrick! Bupati Anwar Sadat Terima 3 Piagam Penghargaan dari KPK RI

DAERAH JAMBI

Pelantikan Pengurus KONI Tanjab Barat 2024-2028, Bupati UAS Sampaikan Harapannya

DAERAH JAMBI

Pelantikan Anwar Sadat dan Hairan Berjalan Mulus

DAERAH JAMBI

Bupati Tanjab Barat Tunjukkan Komitmen Dukung Penuh Pelaksanaan Pemilu 2024

DAERAH JAMBI

Bupati Tanjab Barat Tutup Safari Ramadhan di Desa Pinang Gading

DAERAH JAMBI

KPU Nyatakan Lengkap, UAS – Hairan Siap Menangkan Pilkada

DAERAH JAMBI

Hari Ini, Vaksinasi di Rumah Dinas Bupati Bagikan Seribu Liter Minyak Goreng